Sabtu, 31 Oktober 2015

Hasil corat-coret

Bu, mohon ijin foto-foto yaa.


Ini dia hasil corat-coret tiga hampir empat tahun yang lalu.

Konsep awalnya mau bikin rumah yang nyaman dengan konsep open air, terbuka, menyatu dengan alam, ala-ala villa di Bali gitu deh. 

Di gambar awal, saya malah menawarkan konsep rumah yang benar-benar menyatu dengan halaman belakang rumah yang besar. Yup, tanpa kaca apalagi dinding. Namun karena ini memang hunian yang akan ditinggali setiap harinya, maka perlindungan dari serangga dan hewan tropis pun menjadi prioritas utama. Jadi lah kaca-kaca yang tinggi dan lebar-lebar saya gunakan.



Walau sudah naik ke atas, kalau bisa tetap melihat tanaman.. biar tetap segar.





Bagian yang tidak kalah menantang adalah memasukkan cahaya alami hingga ke ruang basement.



Hingga ke area service, tetap ada udara dan cahaya alaminya

Hasilnya, semoga tetap humble ya.


Alhamdulillahi
Masyaa Allah







Tidak ada komentar:

Posting Komentar